Senin, 28 Maret 2011

Naegling

Dalam suasana hati yang tak menentu ini, saya akan menulis tentang sesuatu yang akan memebangkitakan semangat saya. Yaitu Naegling. Naegling adalah pedan yang digunakan oleh Oromis sang guru besar dari eragon. Elf yang sangat tua dan satu-satunya penunggang yang masih hidup diluar kekaisaran.

Naegling berwarna emas merata seperti sisik sang naga Glaedr. seperti pedang batan Rhunon yang lain, pdang ini tidak memiliki cacat apapun. selalu tajam, tipis dan dingin. hanya sedikit sumber tentang pedany yang satu ini.

Naegling merupakan pedang-dua-tangan. panjangnya sekitar 4 kaki.bilahnya 2 kali lebar jempol orang tak dewasa. dan keistemewaan dari Naegling sendiri terletak pada permata yang melekat dibilahnya. permata ini berisi lautan energi yang tak terbatas. karena selama masa persembunyianya, Oromis dan Glaedr menyimpan semua tenaga yang bisa di simpan.

Naegling pernah dibawa Oromis sampai ke Doru Areaba. Kota penunggang. dan pernah membunuh banyak nyawa kaum pemberontak. bahkan Naegling menemani Oromis sampai akhir hayatnya saat melawan Murtagh dan Thorn di Gilead. semenjak kematian Oromis, pedang itu tidak diketahui kabarnya.

namun bagaimanapun, Naegling merupakan saksi sejarah yang telah melalui banyak zaman dari perang naga sampai kejatuhan para penunggang serta menemani tuanya samapi akhir hayatnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar